5 Resep Mudah Olahan Telur yang Nggak Bikin Bosan, Simpel tapi Variatif!

Ilustrasi olahan telur
Sumber :
  • Freepik

Cara Membuat: Ceplok telur setengah matang, sisihkan. Tumis bawang bombay, tambahkan saus tomat, garam, dan gula. Masukkan telur, siram dengan saus. Asam manis segar!

Rahasia Bumbu Perkedel agar Lebih Gurih dan Wangi, Dijamin Bikin Ketagihan!

5. Sup Telur Kocok ala Rumahan

Bahan: Telur, bawang putih, wortel, daun bawang, kaldu bubuk, air.

Tips Agar Baluran Telur di Perkedel Menempel Sempurna dan Tidak Terlepas Saat Digoreng

Cara Membuat: Didihkan air dan tumisan bawang putih. Tambahkan wortel, lalu masukkan telur yang sudah dikocok sambil diaduk cepat. Beri garam dan kaldu bubuk. Hangat dan ringan untuk malam hari.

Telur nggak harus selalu digoreng polos atau direbus biasa. Dengan sedikit kreativitas, kamu bisa menyulap telur menjadi berbagai menu lezat yang nggak bikin bosan. Coba deh variasikan 5 resep di atas dalam seminggu, dijamin makan jadi lebih seru dan tetap hemat!

Resep Perkedel Tahu yang Gurih dan Lembut, Cocok untuk Lauk Harian Maupun Camilan