Kenapa Rasa Ingin Resign Sering Muncul di Jumat Sore?

Ilustrasi resign kerja
Sumber :
  • Freepik

Lifestyle –Hari Jumat sore. Deadline sudah lewat, otak rasanya penuh, dan tubuh serasa habis diperas. Saat itu juga, kamu berkata dalam hati “Udah deh, gue resign aja minggu depan.”

Kamu Sering Goreng Telur Begini? Hati-Hati, Bisa Picu Kanker!

Kalau kamu pernah merasa seperti itu kamu tidak sendiri. Rasa ingin resign seringkali muncul bukan karena kita sudah benar-benar siap, tapi karena kelelahan emosional dan mental yang menumpuk sepanjang minggu.

Menurut psikolog klinis dan pakar pengambilan keputusan profesional asal Amerika Serikat, Dr. Jennifer Guttman, emosi kita di akhir pekan biasanya bukan sinyal mutlak, tapi reaksi tubuh terhadap kelelahan dan tekanan bertubi-tubi.

Ingin Selalu Unggul? Hati-Hati Jadi Korban Budaya Hustle yang Toksik

Jadi, kalau keinginan resign tiba-tiba datang di Jumat sore, jangan langsung ambil keputusan. Ada beberapa langkah penting yang bisa kamu lakukan lebih dulu agar tetap bijak dalam mengambil jalan hidup.

Pernah dengar istilah “Friday burnout”? Itu nyata. Banyak pekerja merasa puncak kejenuhan dan stres justru datang saat jam kerja hampir habis di hari Jumat. Ini karena akumulasi tekanan kerja dari Senin sampai Kamis. Selain itu, kelelahan fisik dan emosional yang sudah mencapai batas serta harapan akhir pekan sebagai escape dari beban kerja. Saat itulah keinginan resign muncul.

Parenting Toksik dalam Balutan Agama, Waspadai Kesalahan Pola Asuh yang Mengklaim Islami

"Jangan biarkan keputusan besar lahir dari kelelahan sesaat. Keinginan kabur adalah sinyal, bukan jawaban," kata Dr. Guttman.

Jangan Ambil Keputusan Saat Emosi Tinggi

Halaman Selanjutnya
img_title