10 Pekerjaan Freelance AI yang Dicari Perusahaan Besar, Gaji Kompetitif dan Fleksibel

Pekerja Kantor
Sumber :
  • Freepik

Bagi yang memiliki kemampuan analisis dan riset pasar, ada juga posisi sebagai AI product researcher. Tugasnya melibatkan pencarian solusi berbasis AI untuk kebutuhan klien, mengevaluasi kompetitor, serta merancang pendekatan strategi produk yang menggunakan AI. Posisi ini biasa dicari oleh startup dan tim inovasi perusahaan besar. Posisi ini menawarkan penghasilan sekitar Rp10 juta – Rp25 juta per bulan.

9. AI Developer

10 Lowongan Kerja Masa Depan yang Tidak Akan Tergantikan AI, Profesi Anda Masuk?

ada freelance AI developer, yaitu pengembang perangkat lunak yang bekerja berbasis proyek untuk membangun sistem rekomendasi, analisis prediktif, atau integrasi AI ke dalam aplikasi perusahaan. Meski membutuhkan skill coding, banyak proyek freelance yang hanya menuntut penguasaan library populer seperti TensorFlow, PyTorch, atau Scikit-Learn. Posisi ini memiliki kisaran gaji sebesar Rp15 juta – Rp50 juta per bulan tergantung teknologi dan industri klien.

10. Prompt Engineer

Peran ini penting dalam mengoptimalkan performa AI generatif seperti ChatGPT atau Claude. Prompt engineer merancang instruksi (prompt) yang efektif untuk menghasilkan jawaban yang sesuai konteks.

10 Ide Bisnis Berbasis AI yang Lagi Naik Daun, Cuannya Menjanjikan!

Banyak perusahaan menggunakan jasa prompt engineer untuk menyusun chatbot, menulis konten otomatis, atau mengembangkan tools produktivitas berbasis AI. Pekerja lepas di bidang ini diproyeksi mendapat gaji sekitar Rp7 juta – Rp25 juta per bulan tergantung kompleksitas proyek dan pengalaman.

Pekerjaan freelance berbasis AI kini menjadi jalan alternatif untuk mendapatkan penghasilan tambahan, tanpa harus terikat jam kerja kantor. Dengan permintaan yang terus tumbuh dan skill yang bisa dipelajari secara mandiri, profesi ini layak dipertimbangkan siapa pun yang ingin menyesuaikan diri dengan era digital.

Halaman Selanjutnya
img_title
Daftar Bisnis Online Zaman Now, Gak Jago Coding pun Bisa Untung Lewat AI!