Bukan IPK Tinggi, Ini 8 Hal yang Dicari Perusahaan dari Pelamar Gen Z

Ilustrasi wawancara kerja
Sumber :
  • Freepik

7. Kesesuaian Nilai dengan Budaya Perusahaan

Pekerja Kantoran Makin Rawan Kena PHK dan Digantikan AI, Ini 7 Profesi yang Paling Rentan

Banyak perusahaan kini mengutamakan “cultural fit” atau kesesuaian nilai antara kandidat dengan organisasi. Mereka mencari pelamar yang bisa beradaptasi dengan gaya kerja tim, budaya kerja yang kolaboratif, atau nilai-nilai inti perusahaan.

Anda perlu riset terlebih dahulu sebelum melamar agar bisa menunjukkan bahwa Anda adalah kandidat yang sejalan dengan visi perusahaan.

Terancam Digantikan AI, Pekerja White Collar Perlu Kuasai 7 Skill Ini! Sudah Punya?

8. Kemampuan Bekerja dalam Tim dan Kolaborasi

Zaman sekarang, jarang ada pekerjaan yang sepenuhnya individual. Itulah sebabnya kemampuan bekerja dalam tim sangat penting. Pelamar Gen Z yang bisa menunjukkan bahwa mereka bisa bekerja sama, menghargai pendapat rekan, dan menyelesaikan tugas bersama akan lebih dipertimbangkan.

Takut Kena PHK Gara-gara AI? Coba Lirik 10 Profesi White Collar Ini

Kolaborasi juga penting dalam lingkungan kerja hybrid atau remote, di mana komunikasi dan kerja tim dilakukan secara digital.

IPK tinggi memang bisa membantu Anda lolos seleksi awal, tetapi bukan jaminan untuk diterima kerja. Perusahaan kini lebih fokus pada skill praktis, sikap kerja, dan kemampuan beradaptasi yang nyata. 

Halaman Selanjutnya
img_title