Cara Bikin Mie Goreng Rumahan yang Simpel dan Lezat, Modal Bahan Seadanya!

Ilustrasi mie goreng yang lezat
Sumber :
  • Freepik

Minyak goreng secukupnya

Langkah-Langkah Membuat:

1. Rebus mie sampai setengah matang, tiriskan, dan beri sedikit minyak agar tidak lengket.

2. Tumis bawang putih hingga harum, lalu masukkan telur. Orak-arik hingga matang.

3. Masukkan sayuran, tumis sebentar hingga agak layu.

4. Tambahkan mie ke dalam wajan, lalu masukkan kecap manis, saus tiram, garam, dan merica.

5. Aduk rata hingga mie tercampur sempurna dengan bumbu dan matang merata.