Hati-Hati! Ini 7 Profesi White Collar yang Mulai Digantikan AI, Profesi Anda Masuk?

Ilustrasi bekerja di kantor
Sumber :
  • Freepik

Lifestyle – Kecerdasan buatan (AI) bukan lagi sekadar teknologi masa depan. Kini, AI telah menjadi bagian aktif dalam berbagai sektor pekerjaan, bahkan menggantikan tugas-tugas manusia di sejumlah bidang. 

Bukan IPK Tinggi, Ini 8 Hal yang Dicari Perusahaan dari Pelamar Gen Z

Jika sebelumnya hanya pekerjaan manual yang terkena dampaknya, kini giliran profesi white collar yang mulai tergeser.

Profesi white collar, yang biasanya identik dengan pekerjaan kantoran seperti analis, penulis, hingga akuntan, semakin rentan terhadap automasi. Banyak perusahaan besar mulai beralih ke teknologi AI karena dianggap lebih efisien, hemat biaya, dan minim kesalahan.

Catat! Ini Cara Mengatur Keuangan saat Menganggur, Strategi Bertahan di Tengah Ketidakpastian

Lantas, profesi white collar apa saja yang paling terancam? Berikut tujuh di antaranya yang patut diwaspadai oleh para profesional, khususnya Gen Z yang sedang merintis karier.

1. Analis Keuangan dan Akuntan Pemula

Mengelola Kekayaan Lintas Generasi Tak Cukup dengan Investasi, Ini Strateginya

Banyak tugas rutin seperti pembukuan, laporan keuangan, dan analisis data kini bisa dikerjakan AI. Teknologi seperti machine learning memungkinkan sistem untuk membaca dan menyusun laporan secara otomatis. Bahkan, AI dapat mendeteksi anomali data dengan kecepatan tinggi, sesuatu yang memakan waktu jika dikerjakan manusia.

2. Customer Service

Halaman Selanjutnya
img_title