Bukan Gaji, Ini 5 Pertimbangan yang Lebih Penting saat Cari Pekerjaan Pertama

Ilustrasi wawancara kerja
Sumber :
  • Freepik

Saat Anda cari kerja, jangan hanya melihat siapa yang menggaji Anda, tapi juga dengan siapa Anda akan bekerja. Pekerjaan pertama bisa jadi pintu masuk menuju dunia profesional yang lebih luas.

Simak Cara Realistis Kumpulkan Rp100 Juta Lewat Frugal Living

Relasi yang baik dengan rekan kerja, klien, maupun komunitas profesional bisa membawa dampak besar bagi perkembangan karier. Jaringan yang kuat akan mempermudah Anda ketika ingin berpindah kerja, membuka usaha sendiri, atau mencari peluang baru.

5. Kesesuaian dengan Minat dan Tujuan Jangka Panjang

20 Jurusan Kuliah dengan Risiko Menganggur Tertinggi di 2025, Banyak yang Gajinya Tak Seberapa

Pekerjaan pertama sebaiknya mendekatkan Anda pada apa yang benar-benar ingin Anda tekuni. Gaji tinggi akan percuma jika Anda merasa tersesat di bidang yang tidak Anda minati. Apalagi jika pekerjaan itu membuat Anda terpaksa terus-menerus bertahan hanya karena nominal.

Cobalah memilih pekerjaan yang sejalan dengan nilai pribadi dan rencana jangka panjang Anda. Mungkin awalnya tidak langsung menghasilkan besar, tapi Anda akan lebih termotivasi dan bertahan dalam jangka waktu yang panjang.

10 Cara Mia McGrath Punya Tabungan Rp1,8 Miliar Sebelum Usia 25 Tahun

Tidak salah menjadikan gaji sebagai pertimbangan saat cari kerja, tapi jangan sampai itu menjadi satu-satunya alasan. Pekerjaan pertama adalah pondasi, bukan puncak karier. 

Pilihlah tempat kerja yang memberi Anda ruang untuk berkembang, membangun koneksi, dan mencintai apa yang Anda lakukan.

Halaman Selanjutnya
img_title