Tren Sharpie Lip Liner Viral di Medsos, Hati-hati Bahaya Serius bagi Kesehatan Bibir

Viral Tren Sharpie Lip Liner
Sumber :
  • Fox News Media

Fenomena viralnya tren ini menunjukkan betapa cepatnya informasi yang menyebar di berbagai platform digital. Kreativitas memang tak ada batasnya, namun seringkali pengguna media sosial mengabaikan aspek keamanan demi tampilan unik atau konten yang menarik perhatian.

Mayoritas Buruh RI Digaji Rp2 Jutaan, Netizen Auto Curhat: Yang di Bawah Itu Juga Masih Banyak!

Faktor lain yang mendorong viralitas tren ini adalah keinginan untuk tampil beda, minimnya edukasi soal kandungan produk, serta anggapan bahwa metode ini lebih murah dibanding membeli lip liner berkualitas.

Bahaya Kesehatan yang Mengintai

Menurut dermatolog dan dokter kulit, Sharpie tidak diformulasikan untuk digunakan pada kulit manusia, terutama area bibir yang sangat tipis dan mudah menyerap zat kimia. Kandungan dalam tinta Sharpie bisa mengandung senyawa berbahaya seperti alkohol, pelarut industri, hingga senyawa kimia turunan xylene yang bisa memicu:

  • Iritasi kulit dan bibir
  • Reaksi alergi
  • Peradangan atau dermatitis kontak
  • Risiko keracunan jika tertelan secara tidak sengaja

 

Jadilah Konsumen Cerdas

Halaman Selanjutnya
img_title
Viral Kisah Lulusan Oxford dengan Gelar PhD Jadi Kurir Makanan, Gelar Mentereng Nggak Jamin Dapat Kerja!