Mengenal Tanomoshi, Rahasia Bangun Kekayaan Ala Orang Jepang yang Jarang Diungkap

Ilustrasi mengatur keuangan rumah tangga
Sumber :
  • Freepik

Tanomoshi melatih anggota untuk rutin menyisihkan uang, terlepas dari kondisi keuangan pribadi. Ini membentuk kebiasaan positif dalam jangka panjang.

5 Kebiasaan Hemat Orang Kaya yang Jarang Terlihat, Diam-diam Bikin Makin Tajir

2. Akses Dana Tanpa Utang Bank

Di masa lalu, bank tidak selalu mudah diakses. Tanomoshi menjadi solusi bagi masyarakat kecil untuk mengakses dana dalam jumlah besar tanpa bunga.

Gaji Pas-pasan Bukan Halangan, Ini Cara Frugal Living Biar Cepat Kaya

3. Menghindari Utang Berbunga

Karena sistem ini non-komersial, anggota terhindar dari jeratan bunga tinggi yang biasa ada dalam pinjaman formal atau kredit konsumtif.

Rahasia Nabung Rp1 Miliar Tanpa Gaji Fantastis, Kuncinya Ada di Frugal Living

4. Mendukung Produktivitas

Dana yang diterima kerap digunakan untuk kebutuhan produktif, seperti membuka usaha kecil, membeli alat kerja, atau membayar pelatihan keterampilan.

Halaman Selanjutnya
img_title