Gaji Pencuci Piring di Australia Tembus Rp50 Juta per Bulan, Minat Coba?
- Pixabay
- South Australia: AUD 31,27 per jam
- Queensland: AUD 30,62 per jam
Jika dikonversikan ke rupiah, misal, 1 AUD = Rp10.500, maka gaji per jam bisa mencapai Rp300 ribu lebih. Dalam seminggu, seorang pencuci piring yang bekerja penuh waktu (38 jam) dapat memperoleh sekitar AUD 1.100–1.200 atau Rp11 juta–Rp13 juta.
Artinya, dalam sebulan, total penghasilan bisa mencapai lebih dari AUD 4.400–4.800 per bulan atau Rp46 juta–Rp50 juta sebelum pajak
Bonus Shift, Hari Libur, dan Kasual Rate
Salah satu keunggulan bekerja di Australia adalah adanya sistem penalty rates, yaitu tambahan bayaran untuk jam kerja tertentu:
- Kerja akhir pekan (Sabtu–Minggu): Tambahan hingga 50%
-.Shift malam (di atas jam 7 malam): Tambahan sekitar 10–15%
- Hari libur nasional: Bisa digaji dua kali lipat