10 Benda yang Sebaiknya Tidak Kamu Simpan di Kamar Mandi, Cek Sekarang!

Ilustrasi kamar mandi
Sumber :
  • Pixabay

7. Pisau Cukur dan Blade Cadangan

Tarif JKN Bakal Disesuaikan, Pasien Dijanjikan Layanan RS Lebih Baik

Pisau cukur, yang umumnya terbuat dari logam, sangat mudah berkarat ketika terpapar kelembapan secara terus-menerus. Karat dapat membuat pisau cukur cepat tumpul dan yang lebih penting, berisiko menyebabkan infeksi kulit jika digunakan. Setelah digunakan, bilas pisau cukur, keringkan dengan baik, dan simpan di tempat yang kering. Blade cadangan sebaiknya tetap di dalam kemasan kedap udaranya di luar kamar mandi.

8. Buku, Majalah, dan Karya Seni Berbahan Kertas

Membaca buku atau majalah saat berendam mungkin terasa santai, namun kebiasaan ini dapat merusak bahan-bahan tersebut. Kertas dan karton akan dengan mudah menyerap kelembapan di udara, menyebabkan halaman menjadi berkerut, melengkung, dan cepat rusak. Bahkan, kelembapan yang terperangkap dapat memicu munculnya jamur. Pigura atau lukisan di dinding pun berisiko mengalami kerusakan pada kertas, kanvas, dan bingkai.

9. Sabun Batang Cadangan (Stok)

Peringatan! Kebiasaan di Toilet Ini Bisa Mengancam Jiwa

Menyimpan stok sabun batang di kamar mandi, terutama di tempat terbuka, dapat membuatnya melunak atau bahkan meleleh perlahan akibat kelembapan. Sabun yang melunak tidak hanya menjadi boros, tetapi juga lebih rentan terkontaminasi oleh bakteri atau jamur di udara kamar mandi. Simpanlah stok sabun di wadah kedap udara atau di ruangan lain.

10. Tisu Toilet Cadangan

Halaman Selanjutnya
img_title