Jangan Panik, Begini Cara Membetulkan Kipas Angin Rusak agar Kembali Normal
Sabtu, 13 September 2025 - 17:00 WIB
Sumber :
- Freepik
6. Periksa Saklar atau Tombol Pengatur
Kipas angin biasanya dilengkapi saklar atau tombol pengatur kecepatan. Jika tombol terasa longgar atau tidak merespons, kipas bisa berhenti bekerja. Solusinya, cek bagian dalam panel saklar. Jika memang sudah aus, Anda perlu mengganti saklar dengan yang baru agar kipas kembali normal.
7. Lakukan Perawatan Rutin
Agar kipas angin tidak cepat rusak, lakukan perawatan rutin minimal sebulan sekali. Bersihkan kipas, periksa kondisi kabel, dan beri pelumas pada bagian poros. Dengan perawatan sederhana, umur kipas bisa lebih panjang dan performanya tetap terjaga.