Rahasia Menanam Mangga di Rumah, Panen Manis Tanpa Punya Kebun Luas!
- Freepik
Lifestyle – Memiliki pohon buah di rumah tidak hanya memberikan manfaat secara ekonomi, tetapi juga membawa nuansa sejuk dan hijau di lingkungan tempat tinggal. Salah satu buah yang paling diminati untuk ditanam di rumah adalah mangga.
Selain rasanya yang manis dan menyegarkan, buah ini juga tidak terlalu sulit untuk dibudidayakan, bahkan oleh pemula. Bagi Anda yang sedang menjalani frugal living atau gaya hidup hemat, menanam mangga sendiri di rumah bisa menjadi langkah cerdas.
Selain menghemat pengeluaran untuk membeli buah, Anda juga dapat memastikan buah yang dikonsumsi lebih segar dan bebas bahan kimia. Kegiatan berkebun ini pun bisa menjadi aktivitas positif yang menyenangkan sekaligus produktif di waktu luang.
Berikut ini adalah cara menanam mangga di rumah agar cepat tumbuh subur dan berbuah lebat: