Dupes Produk High-End, Alternatif Skincare & Lipstik Mewah dengan Harga Terjangkau

Dior Lip Glow 001 Pink
Sumber :
  • Zalora Online Website

 

3. Charlotte Tilbury Pillow Talk vs. Make Over Color Stick Matte Crayon – Posh Brown

 

  • Warna mauve-rose klasik yang jadi favorit banyak orang.

  • Versi Make Over punya tekstur crayon yang mudah di-blend, cocok untuk daily look.

 

 

Tips Memilih Dupe yang Aman dan Efektif

 

Dupe boleh lebih murah, tapi tetap harus aman dan cocok untuk kulitmu. Ini beberapa tipsnya:

 

  1. Lihat ingredient list, jangan cuma kemasan atau klaim
  2. Gunakan situs seperti INCIDecoder atau Skincarisma untuk membandingkan formula
  3. Cek review dari pemilik jenis kulit serupa
  4. Pastikan produk sudah BPOM dan bukan replika palsu