Ampuh dan Aman! Cara Bersihkan Kerak Hitam di Pantat Wajan Tanpa Merusak Permukaannya

Ilustrasi mencuci wajan
Sumber :
  • Freepik

Ini cocok untuk Anda yang ingin ekstra hati-hati agar lapisan antilengket tidak terkikis.

Tips Tambahan dari Ahli agar Wajan Tidak Cepat Berkerak

Melissa Maker juga memberikan tips pencegahan agar pantat wajan tidak mudah menghitam kembali:

  • Gunakan api sedang atau kecil saat memasak.
  • Lap pantat wajan sebelum dan sesudah digunakan jika ada tumpahan minyak.
  • Jangan biarkan wajan terkena api langsung tanpa makanan di dalamnya.
  • Cuci wajan segera setelah digunakan, jangan tunggu hingga kerak makin menempel.

Jika kerak dibiarkan menumpuk, butuh usaha berkali-kali lipat untuk membersihkannya. 

Kapan Saatnya Ganti Wajan?

Meskipun kerak bisa dibersihkan, ada saatnya Anda harus mulai mempertimbangkan untuk mengganti wajan, terutama jika: